"AWAS HATI-HATI RAWAN LAKA", Kenapa Mobil Sering Terjun ke Sungai di Jembatan Beringin Lubai?

"AWAS HATI-HATI RAWAN LAKA", Kenapa Mobil Sering Terjun ke Sungai di Jembatan Beringin Lubai? Foto: polres muara enim--

KORANENIMEKSPRES.COM - Jembatan di jalan raya Desa Beringin, Kecamatan Lubai, Kabupaten Muara Enim kini sudah dipasang spanduk peringatan. 

Spanduk itu bertuliskan AWAS HATI-HATI RAWAN LAKA sebagai peringatan bagi pengendara, baik roda empat maupun roda dua. 

Pertanyaannya, kenapa mobil sering terjun ke sungai di Jembatan Beringin Lubai? 

Ya, di jembatan jalan lintas Prabumulih-Baturaja, tepatnya di Desa Beringin, Kecamatan Lubai, Kabupaten Muara Enim, Sumsel itu sudah beberapa kali terjadi kecelakaan berupa mobil terjun ke sungai. 

BACA JUGA:Masyarakat Menandu Keranda Jenazah di Bahu Jalan Akibat Angkutan Batubara Berjejer Panjang

BACA JUGA:Polres Muara Enim, Polsek dan TNI Gencar Sosialisasikan Bahaya Karhutlah

Masih terngiang kecelakaan mobil biarawati RSK Charitas terjun ke sungai dari jembatan tersebut hingga menewaskan 8 orang. 

Peristiwa mengerikan itu terjadi pada bulan Februari 2009.

Kemudian, pada 27 Januari 2024 lalu, kejadian lagi. 

Yaitu mobil box yang dikemudikan Riski (30), warga Palembang juga terjun ke sungai setelah sebelumnya menabrak pagar pembatas jembatan. 

BACA JUGA:Pemasangan Spanduk Himbauan Rawan Laka di Desa Beringin Lubai

Paling baru, diduga lantaran lalai dalam mengemudikan kendaraan mobil, Toyota Fortuner BG 91 terjun ke sungai juga dari jembatan tersebut. 

Kejadian itu teejadi Minggu, 28 Juli 2024 sekitar pukul 21.00 WIB. 

Soal kenapa mobil sering terjun ke sungai di Jembatan Beringin Lubai? 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan