Cara Membuat Ayam Kecap yang Lezat dan Mudah

Resep ayam kecap yang enak. FOTO:IST--

KORANENIMEKSPRES.COM - Ayam kecap adalah hidangan khas Indonesia yang berbahan dasar ayam yang dimasak dengan kecap manis. 

Rasanya gurih manis dengan tambahan bumbu rempah, seperti bawang putih, bawang merah, jahe, dan daun salam. 

Hidangan ini sering kali disajikan dengan nasi putih dan bisa ditemukan di berbagai tempat makan tradisional maupun rumah tangga.

Biasanya, ayam kecap dimasak dengan potongan ayam yang digoreng setengah matang, lalu dimasak kembali dalam campuran kecap manis, kecap asin, serta bumbu-bumbu lainnya hingga bumbu meresap. 

BACA JUGA:Nyatanya, Ada Daerah Tertinggi di Prabumulih dalam Perkebunan Sawit

Kadang-kadang, ditambahkan tomat, cabai, atau kentang untuk menambah variasi rasa dan tekstur.

Berikut adalah resep cara membuat Ayam Kecap yang lezat dan mudah:

1. Bahan-bahan yang butuhkan :

- Ayam 1 ekor (potong menjadi 8 bagian)

BACA JUGA:Apakah Prabumulih Daerah Tertinggi dalam Produksi Sawit di Sumsel?

- 5 siung bawang putih (cincang halus)

- 7 siung bawang merah (iris tipis)

- 2 cm jahe (memarkan)

- 2 batang serai (memarkan)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan