Keripik Melinjo Dapat Dibikin di Rumah Sendiri, Begini Caranya!

Keripik Melinjo dapat dibikin sendiri dirumah. FOTO:IST--

BACA JUGA:Resep Cara Membuat Tahu Isi Pedas Lezat

- 1 sendok teh garam

- Air secukupnya

Cara Membuat:

- Rebus Melinjo

BACA JUGA:Punya Bunga Pepaya, Enak Dibikin Oseng-Oseng Ini Resepnya

- Rebus air dalam panci hingga mendidih.

- Masukkan biji melinjo ke dalam air mendidih dan tambahkan garam, kemudian Rebuslah selama sekitar 10-15 menit hingga biji melinjo agak lunak.

- Setelah melinjo lunak, tiriskan dan dinginkan sejenak.

Geprek atau mempipihkan Melinjo:

BACA JUGA:Resep Memasak Ikan Gurame Bakar Agar Tidak Bau Tanah

- Pukul atau tekan biji melinjo yang sudah direbus hingga pipih, tetapi jangan terlalu keras agar tidak hancur.

- Bisa menggunakan alat khusus atau bagian belakang sendok.

Rendam dengan Bumbu (Opsional):

- Jika ingin menambah rasa, campurkan bumbu rendaman seperti bawang putih, ketumbar, garam, dan sedikit air dalam wadah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan