4 Pasang Cabup-Cawabup Muara Enim di Pilkada 2024, Siapa Lebih Kuat?

(Pilkada) Muara Enim 2024 dipastikan diikuti 4 pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Muara Enim (Cabup-Cawabup) 2024-2029, siapa lebih kuat?--

MUARA ENIM, KORANENIMEKSPRES.COM,- Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Muara Enim 2024 dipastikan diikuti 4 pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Muara Enim (Cabup-Cawabup) 2024-2029. 

Ke 4 pasangan Cabup-Cawabup Muara Enim tersebut sudah resmi mendaftar di KPUD Muara Enim yang berakhir pada Kamis 29 Agustus 2024. 

Setelah itu, masing-masing pasangan mengikuti tes kesehatan, dan tahapan berikutnya sebelum dilakukan penetapan dan pengundian nomor urut oleh KPUD Muara Enim.

Keempat pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Muara Enim diusung partai politik berdasarkan perolehan suara sah. 

BACA JUGA:Jadwal Pilkada Muara Enim 2024 dari Pendaftaran Paslon hingga Pengundian Nomor Urut

BACA JUGA:Waspadai Potensi Gangguan Kamtibmas Proses Pilkada Muara Enim, Polisi Intensifkan Patroli

Lantas, siapa dari 4 pasangan Cabup-Cawabup Muara Enim tersebut yang kuat? 

Haji Nasrun Umar-Lia Anggraini

Haji Nasrun Umar-Lia Anggraini (HNU-LIA) menyatakan diri siap bertarung di Pilkada Muara Enim diusung Partai Politik (Parpol). 

Yaitu Partai Gerindra dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Partai Kebangkitan Nusantara (PKN), Partai Ummat, Partai Garuda, Partai Gelora dan Partai Buruh.

BACA JUGA:Berkas Diterima, HNU-LIA Miliki Strategi Rahasia untuk Menang Pilkada Muara Enim

BACA JUGA:Tokoh Masyarakat Muara Enim Wan Alkadri Berikan Dukungan HNU-LIA Maju Pilkada Muara Enim 2024

Usai mendaftarkan ke KPUD Muara Enim, pasangan HNU-LIA mengaku memiliki strategi khusus untuk kemanagan Pilkada Muara Enim 2024, namun strategi yang dimaksud tidak diutarakan oleh keduanya di publik.

Pasangan HNU-LIA memiiki komitmen membangun Kabupaten Muara Enim lebih maju dari daerah lain di Provinsi Sumatera Selatan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan