Mom Harus Tau, ini Fakta yang Akan Terjadi jika Menyimpan Cabai di Dalam Kulkas, Kok Bisa?

Minggu 03 Mar 2024 - 10:26 WIB
Reporter : Selva
Editor : Selva

Sebab bukannya menyimpan cabai agar awet tetapi malah membuat cabai busuk dan tidak bisa digunakan lagi. 

Dikutip oleh tim enimekspres.id dari berbagai sumber, berikut ini cara menyimpan cabai agar tetap awet : 

1. Pilihlah cabai yang segar

BACA JUGA:Cara Merawat Ikan Arwana Agar Tak Cepat Mati

BACA JUGA:1 Keluarga Alami Kecelakaan, Ayah dan Ibu Meninggal

Saat membeli cabai kamu harus memastikan bahwa cabai itu dalam keadaan yang segar. 

Jika cabai segar tercampur dengan cabai yang busuk maka akan membuat cabai segar juga busuk. 

Maka dari itu memilih cabai saat membelinya itu sangat penting.

Namun jika tidak sempat memilihnya saat membeli di pasar kamu tetap harus memisahkan cabai yang busuk dan segar sebelum menyimpannya ke kulkas. 

BACA JUGA:Pertebal Keamanan di PPK Lawang Kidul

BACA JUGA:Pulang dari Kebun, Aang Tenggelam di Sungai Telemo Komering

2. Cuci cabai menggunakan air hangat dan keringkan 

Setelah memisahkan cabai selesai maka cuci terlebih dahulu cabai menggunakan air hangat lalu keringkan. 

Hal ini dilakukan untuk menghilangkan pestisida ataupun kotoran yang menempel pada cabai. 

Namun, setelah di cuci cabai tidak boleh langsung di simpan melainkan harus dikeringkan terlebih dahulu. 

BACA JUGA:Cantik Alami Bisa Didapatkan dengan Daun Jambu Biji, Kok Bisa? Begini Cara Mengaplikasikannya

Kategori :