6. Ceri
Buah ceri, kaya nutrisi, meningkatkan kekebalan tubuh tanpa memberi banyak kalori.
7. Brokoli
BACA JUGA:7 Rahasia Ampuh Usir Kantuk Berat Saat Kerja, Nomor 3 dan 6 Bikin Anda Terkejut!
Sayuran bernutrisi tinggi ini membantu menurunkan berat badan serta meningkatkan kesehatan tubuh.
8. Kubis
Antioksidan kaya dalam kubis membantu penurunan berat badan, tetapi konsumsi berlebihan bisa mengakibatkan produksi gas lambung.
9. Raspberry
Buah rendah kalori, raspberry cocok untuk diet berkat kandungan gula yang minim.
BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat Manfaat Rumput Belulang Bagi Kesehatan Tubuh
Itulah 9 makanan yang memiliki kalori rendah yang bisa membantu menurunkan berat badan anda. Semoga artikel ini bisa bermanfaat, selamat mencoba. Semoga langsing. (@al)