AKBP Jhoni Pimpin Langsung Pengamanan Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Muara Enim

Kamis 29 Aug 2024 - 09:28 WIB
Reporter : Ozzi
Editor : Muklis

"Kami ingin memastikan semua pihak yang terlibat dalam proses ini merasa aman dan nyaman. Pengamanan yang dilakukan tidak hanya berfokus pada Gedung KPUD, tetapi juga pada seluruh wilayah yang memiliki potensi kerawanan," tambahnya.

BACA JUGA:Polres Muara Enim Telah Siap Amankan Pilkada 2024

BACA JUGA:Polres Muara Enim, Polsek dan TNI Gencar Sosialisasikan Bahaya Karhutlah

Dengan langkah pengamanan yang telah direncanakan dengan matang, Polres Muara Enim menunjukkan komitmennya untuk memastikan semua tahapan Pilkada berjalan dengan tertib dan tanpa gangguan dan berharap bahwa situasi yang kondusif ini dapat terus terjaga hingga seluruh tahapan Pilkada selesai dilaksanakan.

Pihak kepolisian juga mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk turut serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban selama tahapan Pilkada berlangsung. 

Partisipasi aktif dari masyarakat sangat diharapkan demi suksesnya Pilkada yang aman dan damai di Kabupaten Muara Enim.(ozi)

Kategori :