7 Olahraga yang Dapat Membuat Lemak Diperutmu Menghilang

7 olahraga yang direkomendasikan untuk mengecilkan perut buncit. foto:ist--
Meskipun yoga dan pilates lebih fokus pada fleksibilitas dan kekuatan, beberapa gerakan juga efektif untuk menguatkan otot inti dan membakar lemak.
Gerakan yang dapat membantu mengecilkan perut di antaranya:
- Boat pose (Navasana):
Latihan ini mengencangkan otot perut dan meningkatkan keseimbangan.
BACA JUGA:Majukan Prestasi Olahraga Basket Daerah
BACA JUGA:Olahraga Simpel yang Bisa Dilakukan di Rumah
- Plank pose:
Sama seperti dalam latihan penguatan inti, plank di yoga sangat efektif untuk mengencangkan perut.
- Leg Circles:
Gerakan pilates ini melibatkan otot perut bagian bawah dan dapat membantu memperkuat perut.
BACA JUGA:HAR Ajak Lestarikan Olahraga Tradisional Warisan Leluhur
BACA JUGA:Sumsel Baru Lebih Modern dengan Proyek Lebih dari Rp70 Triliun
5. Zumba atau Aerobik
Zumba adalah latihan aerobik yang menyenangkan, menggabungkan gerakan tarian yang intens dengan musik.