Puasa dan Tiga Kesalehan

Ibadah puasa yang dijalankan dengan baik dan benar akan menghasilkan setidaknya memiliki 3 (tiga) kesalehan sebagai cerminan dari ketakwaan kepada Allah SWT. Foto: enim/ss--

Jika ketiga kesalehan itu hanya berlangsung selama bulan Ramadahn saja, maka puasa Ramadhan yang kita jalani belum mampu merubah kita menjadi orang-orang istiqamah yang secara konsisten mampu meningkatkan kesalehan dari waktu ke waktu. 

Tetapi mereka yang mendapatkan keutamaan lailatul qadar tentu tidak akan sulit untuk mencapai peningkatan ketakwaan seperti itu.

Karena itulah, kita berharap dan berdoa semoga lewat puasa Ramadhan tahun ini kita semua dimudahkan oleh Allah subhanahu wata‘ala dalam mencapai ketiga kesalehan tersebut secara istiqamah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan