Kei Kecil, Surga Tersembunyi di Maluku yang Belum Banyak Dijamah Wisatawan

Kei Kecil, surga pantai di ujung Maluku, pasir selembut bedak dan laut sebening kaca. --

Saya sempat trekking ke atas bukit untuk mendapatkan view terbaik dan foto ikonik.

Pulau Andraman, tempat snorkeling dengan tipikal drop-off (wall diving) dan ikan-ikan besar seperti kakap. Perairannya jernih dan sangat menggoda untuk snorkeling ataupun sekadar berenang.

Sore hari kami mengakhiri petualangan di Bukit Masbait, tempat wisata rohani dengan pemandangan Kota Tual dan laut biru dari atas. Patung Yesus di puncaknya menjadi titik tertinggi untuk menikmati panorama Kei Kecil.

BACA JUGA:Jadi Plihan Sempurna Saat Liburan, Ini Kota Dingin di Sumsel Banyak Diserbu Wisatawan

Jika Anda mencari destinasi eksklusif, alami, dan menyembuhkan jiwa, Kei Kecil adalah jawabannya.

Meskipun belum seterkenal Bali atau Labuan Bajo, justru di situlah pesonanya: alami, sepi, dan sangat Instagramable.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan