Perbandingan Lengkap Toyota Calya vs Daihatsu Sigra: Mana yang Lebih Worth It Dibeli?

Perbandingan Calya vs Sigra: harga, fitur, mesin, BBM, kenyamanan, dan biaya servis lengkap!--
Dalam kota: 12–14 km/liter
Luar kota/tol: 17–20 km/liter
Performa bisa berbeda tergantung gaya berkendara dan kondisi jalan, tapi keduanya termasuk irit di kelasnya.
BACA JUGA:4 Cara Mengatasi Kopling Manual Mobil Sigra-Calya Berat
6. Kenyamanan dan Kapasitas Penumpang
Sama-sama bisa menampung 7 penumpang dengan konfigurasi 3 baris.
Ruang kepala dan kaki cukup luas untuk ukuran LCGC.
Suspensi tergolong empuk, tapi jangan harap senyaman MPV premium.
Calya: Sedikit lebih senyap dalam kabin.
Sigra: Lebih ringan, tapi kadang terasa “kosong” di kecepatan tinggi.
7. Biaya Servis dan Sparepart
BACA JUGA:Hilang Kendali, Toyota Calya Tabrak Pengendara Motor
Karena sharing platform dan komponen, biaya perawatan Calya dan Sigra relatif sama.
Contoh estimasi servis berkala hingga 100.000 km:
Servis berkala 10.000 km: ± Rp 500.000