Musim Durian Jangan Makan Durian secara Berlebihan, Jika Tak Ingin ini Terjadi pada Kamu, Apa Saja?

Dampak yang akan terjadi jika mengkonsumsi buah durian secara berlebihan.-Foto: Selva/enimekspres.id-

Selain itu durian juga memiliki sewaya tirani yang dapat memicu lepasnya hormon Norepinefrin dalam otak yang dapat mengakibatkan pembuluh darah diotak menyempit dan melebar yang menyebabkan sakit kepala.

5. Adanya gangguan tidur

Buah durian juga memiliki senyawa Triptofan yang dapat meningkatkan hormon serotonin dan melatonin pada otak. 

BACA JUGA:Pusing Komedo di Hidung Menumpuk? Yuk, Bereskan Masalahnya dengan Bahan Alami ini, Apa Saja?

Hormon ini dapat membuat orang merasa rileks serta mengantuk saat sudah memakannya. 

Namun apabila berlebihan hormon ini dapat mengganggu siklus tidur anda.

Nah, itulah ke-5 dampak yang bisa dirasakan apabila mengkonsusmi buah durian secara berlebihan. 

Maka dari itu, jika kamu ingin mengkonsusmi raja buah ini harus berhati-hati dan secukupnya saja. 

BACA JUGA:Nova Arianto Dipercaya Latih Timnas U-16 Panggil 32 Pemain

Seperti pepatah mengatakan sesuatu yang berlebihan itu tidak baik. 

Yuk, lebih bijak lagi memasukkan makanan ke dalam tubuh dan jangan asal makan lagi ya apalagi berlebihan. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan