Tiga Tempat Glamping Paling Hits dan Instagramable di Pagar Alam, Dijamin Kamu Pasti Senang!

Bosan dengan Hotel? Unik dan Berkesan, Coba Sensasi Menginap di 3 Tempat Glamping Paling Hits dan Instagramable di Pagar Alam--

Kamu juga bisa menyewa tempat untuk memasang tenda camping di sini.

Setiap pengunjung akan dikenakan biaya masuk ke Kebun Raya Dempo Rp10 ribu perorang. Kalau tidak membawa peralatan camping, kamu bisa menyewa tenda glamping dengan harga yang terjangkau. 

BACA JUGA:Melihat Keindahan dan Tradisi Desa Wisata Tebat Lereh Meringang di Pagar Alam

2. Dusun Camp Glamping Riverside

Anda hobi mencari ketenangan dengan melihat aliran sungai, Dusun Camp Glamping Riverside Pagar Alam tempatnya. 

Dusun Camp Glamping Riverside terletak di Dusun Agung Lama, Kelurahan Agung Lawangan, Kecamatan Dempo Utara, Kota Pagaralam.

Untuk menuju ke Dusun Camp Glamping Riverside ini cukup mudah, lokasinya strategis dan mudah dijangkau menggunakan kendaraan dari pusat Kota Pagar Alam. 

BACA JUGA:Bosan dengan Hotel? Rasakan Sensasi Menginap di 3 Tempat Glamping Paling Hits dan Instagramable di Pagar Alam

Bisa ditempuh menggunakan mobil pribadi atau motor.

Jaraknya sekitar 10 km dari Kota Pagaralam menuju kawasan wisata Tanjung Sakti. 

Dipinggiran sungai terlihat tenda-tenda glamping warna-warni yang bisa disewa pengunjung untuk bermalam dipinggiran sungai. 

Selain menginap, pengunjung juga bisa datang hanya untuk berfoto-foto, Makan-makan dan bermain air di sungai. 

BACA JUGA:Taman Air Paling Murah di Pagar Alam, Hanya Rp40 Ribu - Lihat Apa Saja yang Bisa Kamu Nikmati!

Untuk tiket masuk kunjungan dikenakan biaya Rp10 ribu perorang dan membayar parkir kendaraan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan