Link Debat Kandidat Pilkada Muara Enim 2024 Dimulai, Dijaga Ketat Aparat Kepolisian

(KPU) Kabupaten Muara Enim menggelar debat pertama kandidat calon bupati (Cabup) dan calon wakil bupati (Cawabup) untuk Pilkada 2024, ini linknya.--

KORANENIMEKSPRES.COM---- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Muara Enim menggelar debat pertama kandidat calon bupati (Cabup) dan calon wakil bupati (Cawabup) untuk Pilkada 2024.

Acara ini berlangsung di Novotel Palembang pada Senin, 21 Oktober 2024, mulai pukul 19.00 WIB.

Link bisa kamu nikmati disini: https://youtube.com/live/2V3ghYisbmc?feature=share 

atau https://www.facebook.com/TVRISumselOfficial/videos/530371266288091

atau https://www.instagram.com/tvrisumsel

Ketua KPU Muara Enim, Rohani SH, menegaskan pentingnya debat kandidat dalam memberi informasi yang komprehensif kepada masyarakat.

"Debat ini merupakan momentum bagi para kandidat untuk menyampaikan visi, misi, serta program unggulan mereka secara langsung kepada publik. Kami berharap masyarakat dapat menilai dan memilih pemimpin yang terbaik untuk masa depan Muara Enim," ujar Rohani.

BACA JUGA:Bawaslu Ingatkan Paslon Tak Saling Serang Saat Debat Publik Pilkada Muara Enim

BACA JUGA:Polres Muara Enim Terus Tingkatkan Pengamanan Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Setiap tamu yang hadir dalam acara tersebut diwajibkan menggunakan ID card khusus yang telah disediakan KPU. Tak hanya itu, keamanan di lokasi sangat diperketat. Personel Polda Sumsel melakukan penjagaan ketat dan menerapkan pemeriksaan dengan alat pendeteksi dengan metal detektor  sebagai langkah preventif.

Debat ini diikuti oleh empat pasangan kandidat, yakni:

1. Nomor Urut 1: Dr. Ahmad Rizali, MA – Dr. Shinta Paramithasari, M.Hum

2. Nomor Urut 2: Edison, SH, MH – Ir. Sumarni, M.Si

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan