Rindu Kayamba? Datanglah ke Stadion Jakabaring pada 30 Juni untuk Laga Reuni Legend Sriwijaya FC

Rindu Kayamba? Datanglah ke Stadion Jakabaring pada 30 Juni untuk Laga Reuni Legend Sriwijaya FC.(foto ist)--

KORANENIMEKSPRES.COM,---Para penggemar Sriwijaya FC yang rindu menyaksikan aksi para legenda klub kesayangan laskar wong kito, bisa bersiap-siap untuk menyaksikan pertandingan antara para pemain Sriwijaya FC Legend di Stadion Jakabaring Palembang, Minggu 30 Juni 2024 sore.

Sebanyak 30 pemain yang pernah memperkuat Sriwijaya FC (SFC) telah memastikan diri untuk tampil dalam laga Reuni Legend Sriwijaya FC.

Pertandingan yang bertajuk "Big Match Matahati Reuni Legend Sriwijaya FC" ini merupakan gagasan dari Syarial Oesman, Mantan Gubernur Sumatera Selatan.

Acara yang sangat dinantikan ini akan digelar pada Minggu, 30 Juni 2024, di Stadion Jakabaring.

BACA JUGA:Proses Coklit Pemutahiran Data Pilih Dimulai, Wabup PALI Pantau Langsung

Pertandingan ini akan mempertemukan dua tim Sriwijaya FC dari era keemasan 2007 dan 2012.

Para pelatih legendaris yang akan memimpin kedua tim adalah Rahmad Darmawan, yang berhasil membawa Sriwijaya FC meraih double winner, dan Kashartadi, yang membawa Sriwijaya FC menjadi juara ISL pada 2012.

Daftar pemain yang akan hadir dalam laga ini termasuk beberapa nama besar yang sangat dirindukan oleh para penggemar, di antaranya adalah Kayamba Gumbs, Ferry Rotinsulu.

Oktavianus, Bobby Satria, Toni Sucipto, Wijay, M Nasuha, Selamat Riyadi, Charis Yulianto, Arif Suyono, Mahyadi, Amirul Mukminin, Jufriyanto, Tantan, Ponaryo Astaman, Isnan Ali, Budi Sudarsono.

BACA JUGA:Ketua PWI Sumsel Kurnaidi ST Kunjungi PWI Ogan Ilir dan Prabumulih. Ini Pesan yang Disampaikan!

Siswanto, Rifki Mokodompit, Anri Irawan, Ahmad Rifai, Christian Warobay, Jarot, Amrizal, Dede Sulaiman, Supriadi, Septarianto, dan M Ridwan.

Oktavianus, Bobby Satria, Toni Sucipto, Wijay, M Nasuha, Selamat Riyadi, Charis Yulianto, Arif Suyono, Mahyadi, Amirul Mukminin, Jufriyanto, Tantan, Ponaryo Astaman.

Isnan Ali, Budi Sudarsono, Siswanto, Rifki Mokodompit, Anri Irawan, Ahmad Rifai, Christian Warobay, Jarot, Amrizal, Dede Sulaiman, Supriadi, Septarianto, dan M Ridwan.

Bagi para penggemar yang telah lama merindukan aksi gemilang dari Kayamba Gumbs dan kawan-kawan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan