PERINGATAN 1 MUHARRAM 1446 H (TAHUN BARU ISLAM)

Peringatan 1 Muharram, Senin, 2 Muharram 1446 H atau bertepatan dengan 8 Juli 2024 Masehi. Masjid Al Mulk Amin Indralaya Ogan Ilir-Sumsel). Foto: ist--

Artinya: Dan tidak sepatutnya orang-orang mukmin itu semuanya pergi (ke medan perang). Mengapa sebagian dari setiap golongan di antara mereka tidak pergi untuk memperdalam pengetahuan agama mereka dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali, agar mereka dapat menjaga dirinya.

 

Surat At Taubah ayat 122 tentang menuntut ilmu dan jihad.

Pada kalimat pertama dari ayat di atas, disebutkan bahwa tidak semua orang muslim harus berangkat pergi ke medan perang (jihad). Menurut penceramah tadi orang yang duduk dalam majlis ilmu atau pergi menuntut ilmu terutama ilmu agama menyembah Allah. pahalanya sama dengan jihad.Bulan Muharram dalam Ayat-Ayat Al-Qur’an

Tahun baru islam atau tahun baru hijriyah di mulai pada bulan Muharram. Muharram merupakan bulan pertama dari 12 bulan yang ada dalam penanggalan Hijriyah. Dari sejumlah bulan tersebut, Allah Swt telah memilih empat di antaranya sebagai bulan-bulan mulia (asyhurul hurum), yaitu Dzulqa’dah, Dzulhijjah, Muharrram, dan Rajab. Keempat bulan ini memiliki keutamaan tersendiri yang tidak dimiliki oleh delapan bulan yang lainnya.

Pada bulan ini adalah moment untuk setiap hamba meningkatkan kualitas takwa, sebab orang yang melakukan maksiat pada keempat bulan tersebut salah satunya Muharram akan mendapat balasan dosa yang lebih besar. Selain dosa yang mengalami pelipatgandaan balasan, pahala amal ibadah juga demikian. 

[9/7, 08.12] Mang Butin: Ceramah peringatan tahun baru 1 Muharram pada tahun ini diakhiri oleh penceramah dengan harapan kepada semua kaum muslimin/muslimat dan para penghadir agar pada tanggal 9 dan 10 Muharram sama-sama berpuasa Sunnah seperti yang biasa dilakukan oleh nabi Muhammad,saw. serta agar senantiasa kita dapat meningkatkan iman dan taqwa kita kepada Allah, saw.  kapanpun dan di manapun kita berada.  Acara ditutup dengan do'a oleh penceramah dan  bersama-sama membaca hamdalah oleh pemandu acara.

 ------------------------------

Diresumekan oleh: A. Butin, (Jama'ah Masjid Al-Mulk Amin Komplek Perum Serumpun Indah Indralaya Ogan Ilir-Sumsel)

------------------------------

[9/7, 08.12] Mang Butin: 4.aa

Makam nabi Ibrahim berada di negara Palestina (kota Hebron). Karena orang Yahudi menganggap nenek moyangnya adalah nabi Ibrahim, maka makam nabi Ibrahim ini disekat menjadi dua bagian. Sebagian  untuk orang Yahudi berziarah, maka orang  Yahudi itu ketika berziarah ke maqom nabi Ibrahim  membacakan do'a mereka sesuai dengan isi kitab Taurot atau kitab Talmud sebagai kitab pedoman mereka ( Yahudi) ini. sedangkan pada bagian lain badan sekat bangunan bagi umat Islam yang hendak berziarah pada makam nabi Ibrahim ini. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan