Pengunjung MPP Baru 2.827 dari 600 Ribu Penduduk Muara Enim, Apa Masalahnya?

Dalam kurun waktu dari Januari hingga Agustus 2024 ini, pengunjung Mall Pelayanan Publik (MPP) baru 2.827 orang, minim dibanding 600 ribu penduduk Muara Enim. Foto: sigit--

Dengan adanya kegiatan forum ini diperlukan masukan agar penyelenggaraan pelayanan publik dengan kualitas yang prima sesuai yang diharapkan.

BACA JUGA:Stunting Turun Drastis, Pemkab Muara Enim Dapat Reward Rp6,3 Miliar

BACA JUGA:Peringati HAN ke-40, Pemkab Muara Enim Komitmen Wujudkan Kabupaten Layak Anak

Terkait hal itu, perlu diketahui MPP sendiri saat ini sudah ada 25 perangkat daerah (intansi) yang mengisi di MPP. 

Dan semua itu sudah disiapkan fasilitasnya masing-masing.

Kegiatan ini dibuka langsung oleh Sekda Muara Enim Ir Yulius MSi mewakili Bupati Muara Enim. 

Kabag Organisasi Setda Pemkab Muara Enim, Wulandari, Narasumber Kemenpan RB, Kepala DPMPTSP, sekaligus juga turut dihadiri pihak intansi, BPJS, pihak Bank-bank, para akademisi media cetak, tokoh masyarakat, ormas, LSM dan pihak publik terkait lainnya.

BACA JUGA:Pemkab Muara Enim Susun Arsitektur dan Peta Rencana SPBE

Ketua pelaksana kegiatan, Karolina dari bagian Organisasi mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk menghimpun aspirasi masyarakat untuk peningkatan kualitas pelayanan. 

Melihat keluhan dan juga masukan dari masyarakat dalam MPP ini.

Sedangkan untuk Narasumber ada pihak Kemenpan RB, Edwin Fauzi Irmandini dan Kepala DPMPTSP Kabupaten Muara Enim, M Tarmizi Ismail.

Sekda Kabupaten Muara Enim Ir Yulius MSi mengatakan, Pemerintah Muara Enim mengundang dalam acara ini untuk ikut serta masyarakat dalam kebijakan pelayanan. 

BACA JUGA:Pemkab Apresiasi Polres Muara Enim Dalam Persiapan Pengamanan Pilkada

BACA JUGA:Lapas Muara Enim Tingkatkan Pelayanan Publik Ramah Kelompok Rentan

Untuk mewujudkan pelayanan publik yang lebih baik lagi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan