Pembangunan Jalan Tol Prabumulih-Muara Enim, Nih Kabar Terbarunya
Ada kabar terbaru dari proyek pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim. Foto: enimekspres--
Kabar terbarunya kedua, dilansir dari bpjt.pu.go.id, ruas jalan Prabumulih-Muara Enim di-update per Oktober 2024 masih masuk proyek strategis nasional.
Progresnya, hingga saat ini masih tahap pembebasan lahan yang sudah mencapai 19,0 persen.
BACA JUGA:Sumatera Selatan Semakin Strategis dengan Proyek Jalan Tol Trans Sumatera. Ini Alasannya!
BACA JUGA:PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) Percepat Pembangunan Simpang Susun Hubungkan Dua Tol di Sumsel
Sedangkan progres pengerjaan fisik baru mencapai 8,7 persen.
Total biaya investasi dari pembangunan jalan tol Simpang Inderalaya-Muara Enim adalah Rp24 triliun dengan biaya konstruksi sebesar Rp15 triliun.
Dalam lamanan tersebut tertera bahwa pembangunan dilanjutkan setelah 2024.
Masyarakat menanti kelanjutan pembangunan ruas jalan tol Prabumulih-Muara Enim.
BACA JUGA:Tol Prabumulih-Muara Enim Lebih Pendek dari Tol Simpang Inderalaya-Prabumulih
BACA JUGA:Lobi Menko Airlangga, Pj Bupati Pastikan Tol Prabumulih-Muara Enim Masuk PSN 2025
"Karena memang sangat dibutuhkan dalam mempercepat akses dari wilayah barat ke Kota Palembang," ujar tokoh pemuda Muara Enim Fakhrurrozi kepada koranenimekspres.com, Senin 4 Nopember 2024.