12 Manfaat Buah Kurma untuk Kesehatan tak Terbantahkan
12 Manfaat Buah Kurma untuk Kesehatan tak Terbantahkan. Foto: ist--
KORANENIMEKSPRES.COM - Tak terbantahkan, buah kurma memiliki 12 manfaat untuk kesehatan.
Buah kurma adalah salah satu buah yang digemari banyak orang, terutama pada saat bulan puasa.
Buah kurma mengandung berbagai zat gizi, mulai dari zat, besi hingga kalium, itulah sebabnya mengapa kurma memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.
Sering kita jumpai buah kurma ada yang memiliki kulit keriput karena buah kurma yang sudah dikeringkan, dan ada buah kurma yang Masi halus dan segar.
BACA JUGA:Ternyata Ini Rahasia Kurma Bisa Tahan Bertahun-tahun, Simak Ciri Kurma Layak Konsumsi
BACA JUGA:Pj Bupati Muara Enim Ahmad Rizali Pastikan Kesehatan Warga Terdampak Banjir di Tanjung Enim
Namun jangan khawatir keduanya tetap memiliki manfaat yang sama.
Kandungan yang terdapat pada kurma sendiri sangatlah beragam seperti kandungan karbohidrat, serat, protein, vitamin B6, besi magnesium, dan kalium.
Adapun manfaat untuk tubuh seperti:
1. Mencukupi kebutuhan kalori
Buah kurma sering kali dikeringkan, kadar kalori yang terkandung dalam kurma termasuk tinggi dibandingkan dengan buah lain.
BACA JUGA:Apa Saja Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan?
BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat Manfaat Rumput Belulang Bagi Kesehatan Tubuh