Cara Budidaya Belut yang Sangat Menjanjikan Cuan

Jumat 09 May 2025 - 13:35 WIB
Reporter : Sherli
Editor : Leo

2. Pemilihan Bibit

BACA JUGA:Tips Sukses Budidaya Kelengkeng dalam Pot: Tabulampot yang Subur dan Berbuah Lebat

BACA JUGA:Warga Binaan Lapas Muara Enim Budidaya Semangka untuk Memperkuat Program Ketahanan Pangan

Pilih bibit belut yang sehat, lincah, dan bebas dari luka.

Ukuran bibit seragam agar pertumbuhannya lebih merata.

Belut yang dipilih sebaiknya memiliki panjang 10-15 cm.

3. Pengisian Air

BACA JUGA:PAMA SSBA Berikan Pelatihan Budidaya Itik Petelur Kepada Pemuda Tegalrejo

BACA JUGA:Cara Mudah Budidaya Tanaman Bongsai

Isi kolam dengan air bersih hingga menutupi media dasar sekitar 10-15 cm, dan jangan lupa pastikan kualitas air baik, dengan pH netral (6,5-7,5) dan bebas dari bahan kimia berbahaya.

4. Pemberian Pakan

Jenis pakan: Cacing tanah, ikan kecil, keong mas, ulat hongkong, atau pelet khusus belut.

Frekuensi pemberian: 2 kali sehari, pagi dan sore.

BACA JUGA:Budidaya Sayuran Hidroponik di Rumah, Ini 6 Langkah Mudahnya

BACA JUGA:6 Langkah Mudah Budidaya Sayuran Hidroponik di Rumah

Jangan memberikan pakan berlebihan untuk menghindari pencemaran air.

Kategori :