Cara Membuat:
- 1 buah mentimun (kupas dan iris tipis)
- 1 buah lemon (peras airnya)
- 1/2 gelas air es
BACA JUGA:Mengkonsumsi Strawberry Dapat Mendukung Kesehatan Kulit
Blender mentimun dan tambahkan air lemon serta air es.
Minuman ini cocok dinikmati di pagi atau sore hari untuk memberikan kesegaran ekstra sekaligus membantu membakar lemak.
4. Jus Bit dan Delima
Jus bit dan delima adalah kombinasi yang penuh dengan manfaat kesehatan, terutama bagi mereka yang ingin menurunkan berat badan.
BACA JUGA:Mitos Tulang Badak Untuk Kesehatan
Bit dikenal karena kandungan nitratnya yang dapat meningkatkan aliran darah, memberikan energi tambahan, serta memperbaiki kinerja olahraga yang membantu pembakaran kalori.
Delima, selain lezat, kaya akan serat dan antioksidan yang membantu mengontrol nafsu makan dan mencegah peradangan.
Kandungan nutrisi di dalam delima juga membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan dan meningkatkan metabolisme.
Cara Membuat:
BACA JUGA:Bunga Cantik yang Menjaga Kesehatan Mata, Bunga Apa Itu?
- 1 buah bit ukuran sedang (kupas dan potong dadu)