PRINSIP-PRINSIP PEMUTAHIRAN DATA PEMILIH PADA PEMILU

Sabtu 03 Aug 2024 - 18:00 WIB
Reporter : Ozzi
Editor : Muklis

Siapa yang dimasukkan daftar pemilih

Siapa yang melakukan pendaftaran pemilih

Pendaftaran pemilih itu hak atau kewajiban

1 Siapa yang dimasukkan daftar pemilih

Dalam isu siapa yang dimasukkan dalam daftar pemilih terdapat prinsip setiap warga negara dewasa yang dimasukkan dalam daftar pemilih. DI negara Indonesia Berusiah 17 ( Tujuh Belas ) Tahun . 

Negara lain : 

16 ( Enam Belas ) tahun (Austria, Brazil, Cuba, Nicaragua, Somalia )

17 ( Tujuh Belas ) tahun (Indonesia, Korea Utara, Sudan, Timor Leste);

18 ( Delapan Belas ) tahun (86% negara demokrasi menganut batas ini)

20  ( Dua puluh Tahun ) tahun (Jepang, Liechtenstein, Nauru, Maroko, Korea Selatan, Taiwan, Tunisia);

21  ( Dua Puluh  Satu )tahun (Bahrain, Fiji, Gabon, Kuwait, Lebanon, Malaysia, Maldives, Pakistan, Samoa).

2 Siapa yang melakukan pendaftaran pemilih

Tentang isu siapa yang melakukan pendaftaran pemilih pengalaman di sejumlah negara setidaknya ada (  2 ) dua jenis, yaitu :

 Dilakukan oleh pemerintah, atau dilakukan oleh 

Penyelenggara pemilu. 

Mayoritas di negara-negara demokrasi, pendaftaran pemilih dilakukan pemerintah pusat/daerah (57%). 

Kategori :