KORANENIMEKSPRES.COM - Jengkol merupakan makanan yang memiliki aroma khas tersendiri, jengkol dapat diolah berbagai macam.
Seperti semur jengkol pedas dan bisa juga diolah dijadikan sebagai keripik jengkol.
Namun kali ini kita akan membahas bagaimana cara mengolah semur jengkol pedas yang menggoda selera.
Cara untuk mengolah semur jengkol pedas :
BACA JUGA:Cara masak oseng-oseng kijing pedas
BACA JUGA:Bayi Mulai Tumbuh Gigi, Ini Tanda dan Cara Mengatasinya
1. Bahan-bahan yang perlu disiapkan:
- jengkol tua sebanyak 300 gram
- bawang merah sebanyak 7 butir, iris tipis
- bawang putih sebanyak 3 siung
- daun salam 2 lembar
- kecap manis 1 sendok makan
- gula merah 1 sendok makan
- air secukupnya, 1 gelas saja
Kategori :