Dari Seputar Fakta Jembatan Ampera Ada Hal yang Tinggal Kenangan tak kan Pernah Terulang
Editor: Sherly
|
Senin , 10 Mar 2025 - 07:44

Sederet fakta menarik soal Jembatan Ampera menyisahkan satu hal kenangan selamanya. Foto: net/kolase--
7. Fungsi utama Jembatan Ampera adalah sebagai penghubung antara dua sisi Sungai Musi: Seberang Ulu dan Seberang Ilir.
Melalui jembatan ini, mobilitas antarwilayah Kota Palembang menjadi lebih lancar, mendukung pertumbuhan ekonomi, dan memfasilitasi kegiatan sosial masyarakat Palembang.