Gas Melon Langka, Disperindag Sidak Agen dan Pangkalan Gas

Minggu 26 Jan 2025 - 19:19 WIB
Reporter : ozzy
Editor : azhar

Untuk tahun kemarin 2024 kuota yang diberikan Pertamina sebanyak 15.197 metrik ton ditambah ujung tahun ditambah sekitar 3 persen dari jumlah kuota yang diberikan. 

Dan untuk tahun 2025 ini usulan gas subsidi 3 kg ini diusulkan sebanyak 17.100 metrik ton.

Dan mudah-mudahan jumlah usulan kuota tersebut disetujui Pertamina sebab setiap tahun jumlah penduduk bertambah tentu kebutuhan akan gas juga bertambah.

"Sampai saat belum ada konfirmasi terkait ketetapan total jumlah yg diberikan pusat. Tetapi kita sudah usulkan. Biasanya akhir januari atau awal februari nanti baru akan muncul," pungkasnya.

Kategori :