Akami Pertumbuhan Ekonomi 5,8%, Sumsel Menjelma Menjadi Magnet Baru Investasi di Luar Pulau Jawa.

Sumatera Selatan (Sumsel) tengah memasuki fase transformasi besar! Dengan pertumbuhan ekonomi mencapai 5,8% pada pertengahan 2024, provinsi ini menjelma menjadi magnet investasi baru di luar Pulau Jawa. --
Dengan lebih dari 500 ribu hektar lahan potensial serta populasi 8,8 juta jiwa yang mayoritas berpendidikan menengah dan tinggi, Sumsel memiliki fondasi kuat untuk menjadi pusat ekonomi berbasis industri, agribisnis, dan teknologi.
Masa Depan Sumsel: Dari Ekonomi Hijau Hingga Smart City
Proyek Bendungan Tiga Dihaji untuk ketahanan pangan, pengelolaan sampah menjadi energi (PSEL), serta pengembangan kota pintar menegaskan visi Sumsel sebagai pusat ekonomi berkelanjutan di Indonesia.
BACA JUGA:Sumsel Melaju! Investasi Triliunan, Ekonomi Melesat, Energi Hijau Makin Keren
Bagi investor, ini adalah momentum emas untuk terlibat dalam transformasi besar. Sumsel bukan sekadar wilayah potensial, tapi gerbang menuju masa depan ekonomi Indonesia!.