HP Fast Charging Banyak Dicari di Tahun 2024, Apa itu Fast Charging? Yuk, Simak Informasinya
Arti fast charging yang perlu diketahui. Foto: Ilustrasi/timesindonesia.co.id--
Nah, fitur canggih fast charging ini pertama kali dikenalkan oleh Qualcomm dengan teknologi Quick Charge.
Setelah dikenalkan istilah tersebut banyak bermunculan metode fast charging di berbagai smartphone dengan berbagai merek dan sambungan pengisi daya.
Metode ini juga memiliki kelebihan dan kelemahannya.
BACA JUGA:Didukung Digitalisasi, Aktivitas Pertambangan Bukit Asam (PTBA) Makin Efektif
BACA JUGA:Atasi Stunting, Launching Inovasi Piring Emas
Kelebihan fast charging:
1. Pengisian daya lebih cepat
Pengisian daya ini sangat cepat hanya menggunakan waktu yang singkat baterai terisi penuh dan dapat digunakan dalam waktu lebih lama.
Seperti yang dikatakan, metode ini juga membuat pengisian baterai lebih signifikan atau lebih tinggi dari pengisian dengan metode lainnya.
BACA JUGA:Menikmati Musik Offline dengan Download Lagu MP3
BACA JUGA:Tanda Dinamo Mesin Cuci Melemah dan Cara Mengatasinya, Kamu Wajib Tau!
2. Efisiensi Waktu
Menggunakan metode fast charging membuat kita lebih efisien menggunakna waktu
Sebab penggunakan tidak perlu menunggu waktu yang lebih lama dalam mengisi daya baterai.
Tentu sangat menguntungkan bukan ketika pengguna sedang terburu-buru atau membutuhkan daya tambahan dalam waktu yang singkat.